Penetapan Peserta Seleksi Diklat PBJ Pemerintah Kabupaten Demak Tahun 2019
Menindaklanjuti surat Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Demak nomor : 892.2/1186/2019 perihal pendaftaran peserta Diklat Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Tahun 2019. Bersama dengan ini telah ditetapkan Peserta Seleksi Diklat Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Tahun 2019 sebagai mana berikut.
DOWNLOAD