Highlight

PEMELIHARAAN INSTALASI LISTRIK BKPP KABUPATEN DEMAK


Demak, 6 April 2020 hari Senin Pukul 09.00 WIB Bertempat di BKPP Kabupaten Demak dilaksanakan acara pemeliharaan instalasi listrik Genset BKPP Kabupaten Demak. Pemeliharaan instalasi Listrik Genset ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan mengetahui letak kerusakan atau perbaikan di panel listrik Genser ini, Pemeliharaan instalasi ini dipimpin langsung oleh Bapak ARI TRI PRIYATMO, S.Sos dan dilaksanakan oleh Pihak CV.
Pemeliharaan ini bertujuan untuk menjaga peralatan listrik instalasi agar tetap terjaga kualitasnya dan bisa melayani aliran listrik secara otomatis.