Highlight

Rakor Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke Fungsional

20200611 Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional 1
20200611 Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional 1
20200611 Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional 1
20200611 Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional 1
20200611 Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional 1
20200611 Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional 1

Kementerian PANRB menyelenggarakan Rapat Koordinasi Percepatan Penyetaraan Jabatan Administrasi ke dalam Jabatan Fungsional secara virtual di Jakarta, Kamis (11/06). Kegiatan ini diselenggarakan untuk mendorong percepatan pelaksanaan penyederhanaan birokrasi serta mendukung pengembangan karier PNS di lingkungan kementerian, lembaga, dan pemerintah daerah.
Acara dibuka oleh Plt. Deputi bidang Sumber Daya Manusia Aparatur Kementerian Teguh Widjinarko. Sebelum pemaparan materi, Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji juga memberikan sejumlah arahan. Sementera itu, Asisten Deputi Manajemen Karier dan Talenta Sumber Daya Manusia Aparatur Kementerian PANRB Aba Subagja bertindak sebagai narasumber. Acara diikuti oleh Sekretaris Kementerian dan Lembaga/Sekretaris Jenderal/Sekretaris Utama, Asisten Kapolri bidang Sumber Daya Manusia, Asisten Kapolri bidang Perencanaan Umum dan Anggaran, Asisten Personalia Panglima TNI, dan Deputi bidang Administrasi Sekretariat Kabinet.
sumber menpan.go.id